Skip to main content

Tahapan yang harus ditempuh oleh pengusaha eksportir

Bagaimana proses perdagangan ekspor itu?

Tahapan yang harus ditempuh oleh seorang pengusaha yang disebut eksportir, seperti mempro mosikan barang dagangannya kepada calon pembeli, mengajukan penawaran harga, membuat kontrak jual beli ekspor, dan mengirimkan barang yang terjual kepada pembeli sampai menerima pembayaran dari pembeli.

Dengan demikian, proses perdagangan ekspor itu dapat dibagi menjadi empat tahap berikut: 

1. Proses terjadinya kontrak dagang ekspor (sale's contract process). 

2. Proses pembukaan letter of credit oleh pembeli (L/C opening process).

3. Proses pengapalan barang (cargo ahipment process). 

4. Proses penguangan dokumen pengapalan (shipping documents negotiation process).

Comments

Edukasi Terpopuler

Connect With Us

Copyright @ 2023 beginisob.com, All right reserved